Label: Parlok
Bustami Usman dkk Targetkan PIA Ikut Pilkada Mendatang
PM, Banda Aceh – Partai Islam Aceh (PIA) dideklarasikan sebagai partai politik lokal baru di Aceh dan siap mewarnai kontestasi pemilu mendatang. Ketua PIA,...
Menanti Jurus Parlok Lolos Dari Kepungan Parnas
Oleh: Usman
Pemilu 2019 merupakan pemilu yang sangat berat bagi eksistensi partai lokal di Aceh. Sebanyak empat Parlok peserta yang menjadi peserta pemilu pada 2019...
Kuota Caleg dari Parlok Lebih Besar, Aryos: Itu Kekhususan Aceh
PM, Banda Aceh - Polemik mulai bermunculan setelah Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengeluarkan surat nomor 646/PL.01.4-SD/06/KPU/VII/2018 yang isinya mengembalikan ketetapan kuota calon legislatif dari...
DPP PDA Tegaskan Khairil Anwar Bukan Lagi Ketua PDA Aceh Selatan
Ketua Departemen Polhukam dan Korda Daerah Pemilihan (Dapil) 9 DPP Partai Daerah Aceh (PDA), Jamaluddin, SP, menegaskan bahwa Khairil Anwar, tidak lagi menjabat sebagai Ketua DPW PD Aceh Kabupaten Aceh Selatan.
Genderang Perang Empat Parlok di Aceh
Empat partai lokal siap unjuk kekuatan di Pemilu Legislatif 2019. Seluruhnya partai lama dengan wajah dan semangat baru.
Ini Nomor Urut Parlok di Pemilu 2019
Komisi Pemilihan Umum (KPU), Minggu (18/2), melakukan pengundian nomor urut untuk 14 Partai Politik yang lolos verifikasi Pemilu 2019. Selain Parnas, KPU juga melakukan pengundian nomor urut terhadap empat Partai Lokal di Aceh.
Ini Partai Lokal yang Lulus Verifikasi ke Pemilu 2019
Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh mengumumkan hasil verifikasi faktual partai lokal di Aceh yang berhak menjadi peserta Pemilu 2019 mendatang.
Karena Masalah Ini, DPW PDA Aceh Singkil akan Polisikan DPP PDA
PM, Aceh Singkil - Ketua DPW Partai Damai Aceh (PDA) Aceh Singkil, Hendri Syahputra, berencana mempolisikan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDA, karena diduga memalsukan...
Jejak Tiga Parlok Terhenti di KIP Aceh
Tiga partai lokal gagal menjadi peserta Pemilu 2019. Satu di antaranya menempuh jalur hukum dengan menggugat KIP Aceh.
Tepat pukul 24.00 WIB Senin (16/10) pekan...
Pendaftaran Ditutup, KIP Beri Tambahan Waktu Validasi Data Sipol
PM, Banda Aceh - Proses pendafataran Partai Lokal (Parlok) untuk menjadi peserta Pemilu tahun 2019 , telah ditutup menyusul tenggat waktu pukul 24.00 Wib...