Label: e-KTP
Viral Bongkar Chip KTP-e di TikTok, Ini Tanggapan Kemendagri
Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Dirjen Dukcapil Kemendagri) Zudan Arif Fakrulloh, meminta masyarakat untuk tidak membongkar chip di dalam KTP-elektronik.
Ia...
7.557 Warga Banda Aceh Belum Punya e-KTP
PAM, Banda Aceh - Sebanyak 7.557 warga Kota Banda Aceh belum melakukan perekaman pembuatan e-KTP. Mereka yang belum punya kartu identitas ini rata-rata berusia...
Polisi Ringkus Penjual Online Blanko KTP Elektronik
PM, Jakarta - Anggota Polda Metro Jaya meringkus penjual blanko Kartu Tanda Penduduk (KTP) elektronik secara online berinial NI di Lampung.
"Pelakunya sudah ditangkap berinisial...
KIP Aceh Singkil Himbau Warga Segera Urus E-KTP ke Disdukcapil
PM, Singkil - Tanpa Kartu Tanda Penduduk/KTP Elektronik, masyarakat tidak bisa memilih DPR dan Presiden 2019 mendatang. Hal itu diutarakan Ketua KIP Aceh Singkil,...
Warga Tak Bisa Urus E-KTP, Tokoh: Itu Kado Pemerintah Agara di HUT ke-44
PM, Aceh Tenggara - Hari ini, Pemerintah Kabupaten Aceh Tenggara secara resmi merayakan hari jadi yang ke-44 berdirinya kabupaten tersebut di tahun 2018. Ironis,...
5 Ribu KTP di Agara Belum Dicetak, DPRK Tegur Bupati
PM, Kutacane - Jaringan akses data kependudukan di Dinas kependudukan dan catatan sipil (Dukcapil) Kabupaten Aceh Tenggara hingga kini masih diputus Kemendagri. Akibatnya masyarakat...
Jaringan Diputus, Warga Kutacane Kecewa Tak Bisa Urus E-KTP
PM, Kutacane – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Dirjen Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) sejak Jumat (22/6/2018) sudah memutus jaringan akses data kependudukan di Dinas...
Ratusan Warga Serbu Disdukcapil Demi Urus E-KTP
PM, Subulussalam – Ratusan warga tampak menyesaki Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Subulussalam, Senin (25/6). Membludaknya jumlah warga ini guna mendapatkan Surat...
Pemutusan Jaringan Dukcapil, DPRK Agara: Bupati Harusnya Taati Mendagri
PM, Kutacane - Menyikapi pemutusan jaringan Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) di Aceh Tenggara, anggota DPRK setempat, M Sopian Desky S.Ag mengaku sangat menyesalkan...
Setya Novanto Dihukum 15 Tahun Penjara
Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta, menjatuhkan vonis 15 tahun penjara kepada terdakwa e-KTP Setya Novanto.