“Car Free Night” di Solo Siap Dimeriahkan 2.013 Penari

Car Free Night (solopos.com)
“Car Free Night” di Solo Siap Dimeriahkan 2.013 Penari

Car Free Night (solopos.com)Solo—Malam pergantian tahun baru 2013 di Kota Solo, Jawa Tengah, akan dimeriahkan dengan penampilan 2.013 penari yang merupakan pelajar sekolah dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP).

Mereka akan menarikan Tari Jaran Kepang secara kolosal di Jalan Jenderal Sudirman. Ini menjadi car free night kedua yang digelar di Solo saat malam pergantian tahun baru.

“Tahun ini, jalan yang ditutup untuk car free night lebih panjang, di Jalan Slamet Riyadi mulai dari Purwosari hingga Bundaran Gladag dan berlanjut ke Jalan Jenderal Sudirman,” kata Wali Kota Solo, FX Hadi Rudyatmo, Jumat (21/12).

Menurut Rudy, pihaknya akan membangun tujuh panggung seni di sepanjang jalan yang menjadi jalur car free night. Jalan akan mulai ditutup pukul 21.00 WIB, dan berakhir empat jam kemudian.

Kendaraan akan ditampung di kantong-kantong parkir yang telah ditentukan. Kegiatan ini bertujuan mengurangi emisi gas buang dan potensi kecelakaan lalu lintas serta kerawanan sosial lainnya.[kompas]

Belum ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

PA Tolak Hasil Pleno Penghitungan Suara KIP Lhokseumawe
Saksi Partai Aceh Junaidi meninggalkan ruangan Rapat pleno penghitungan suara Pileg 2014 di aula Hotel Harun Square Lhokseumawe, Sabtu (19/04/2014). [pikiranmerdeka.com I Fahrizal Salim]

PA Tolak Hasil Pleno Penghitungan Suara KIP Lhokseumawe

Seknas BNPB
Sekretaris Utama BNPB Rustian menandatangani Memorandum of Understanding (MOU) antara BNPB dengan empat Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) dalam rangka peningkatan sinergisitas pelaksanaan penanggulangan bencana, Selasa (8/10/24) pada pembukaan peringatan Bulan PRB 2024, di Balai Meuseuraya Aceh. (BNPB)

Apel Kesiapsiagaan dan Pameran Kebencanaan Buka Peringatan Bulan PRB 2024 di Aceh

Dispora Gayo Lues Diduga Pangkas Hadiah Atlit
Abu Bakar, pemenang lomba lari 10 km putra dalam rangka HUT RI ke-70 di Gayo Lues. Foto: Anuar Syahadat

Dispora Gayo Lues Diduga Pangkas Hadiah Atlit